Pengenalan Contoh Rumus DOLLAR MS Excel
Home Ms Excel


Kali ini saya akan menerangkan bagaimana penggunaan function/fungsi rumus dollar pada program
Microsoft Excel. Saya akan kupas dengan menggunakan contoh untuk lebih mempermudah kita dalam memahami peggunaan Rumus DOLLAR pada Ms Excel.
Program Ms Excel yang saya gunakan untuk contoh penggunaan rumus dollar adalah versi tahun 2010. karena didalam laptop saya hanya program excel 2010 kalau versi sebelum 2010 atau lebih dari versi 2010 sama saja penggunaan rumusnya hanya yang membedakan cuma versinya saja.

Oke kita langsung saja bagaimana penggunaan Rumus DOLLAR pada program Ms Excel 2010 ini.

Contoh penulisan Rumus DOLLAR
=DOLLAR(Number;[Decimal])

Pada cell/Kolom A11 buatlah rumus sebagai Berikut :
=DOLLAR(A9;A10) maka hasil dari penggunaan rumus " Rp0 " dari hasi Nol tersebut karena kolom A9 dan A10 belum ada angkanya. Agar hasilnya tidak Nol maka masukan angka terlebih dahulu yaitu 1200 untuk kolom/cel A9 dan 2 untuk cell.kolom A10, maka hasilnya adalah sebagai beikut seperti bisa anda lihat pada kolom A11 pada Gambar dibawah ini.

Baca juga :

to Top